
Sumatera Selatan kian hari kian getol mengukuhkan diri sebagai daerah percontohan di segala bidang. Masih teringat momen megahnya opening dan closing ceremony SEA Games 2011. Berkat kesuksesannya menyelenggarakan pesta olahraga terbesar se-ASEAN tersebut, nama Palembang dan Sumatera Selatan kian dikenal.
Lanjutkan membaca Berbekal Instagram, Jelajahi Musi Triboatton