“Weleh… weleh… kamu punya hape baru tho?”
“Iya… Nih. Hape canggih, udah pakek teknologi terkini. Yang paling penting gue dapatnya gratis.. tis.. tis.. “
“Weleh… weleh… kamu punya hape baru tho?”
“Iya… Nih. Hape canggih, udah pakek teknologi terkini. Yang paling penting gue dapatnya gratis.. tis.. tis.. “
Demam K-POP sudah melanda ke mana-mana, tapi jujur saya tidak begitu terpikat melihat apalagi menggemarinya. Namun, Korea Selatan bukan hanya tentang K-POP, tapi juga populer dengan para aktor dan aktrisnya yang begitu dramatis. Korea Selatan juga dikenal sebagai rumah sang raksasa teknologi ponsel pintar masa kini, apalagi kalau bukan Samsung yang sangat rajin menelurkan gadget terbarunya, termasuk Samsung Galaxy Note Edge yang begitu ramai dibicarakan oleh para netizen.
Dahulu telepon dan telegrap menjadi dua alat penting yang bisa menunjang kelancaran komunikasi. Jika telepon bisa menghubungkan komunikasi lewat sebuah suara, maka telegrap bisa menginformasikan sebuah berita lewat kiriman tulisan. Meski tampak begitu usang, tetapi kedua alat ini pernah berjaya di eranya. Hingga saat para inovator berlomba-lomba menciptakan sebuah teknologi baru untuk menggabungkan keduanya.
Lanjutkan membaca Kilas Perjalanan Komunikasi Dari Mulut Hingga ke Tangan