People on The Bridge, Tim SuperBand JTBC dengan Musik-Musik Fresh


SuperBand People on The Bridge|From left: Lee Chan Sol, Kang Kyung Yoon, Lim Hyun Bin, Kim Jun Hyup, Kim Hyung Woo © NYLON KOREA
SuperBand People on The Bridge|From left: Lee Chan Sol, Kang Kyung Yoon, Lim Hyun Bin, Kim Jun Hyup, Kim Hyung Woo © NYLON KOREA

Vocal yang kuat membuat Lee Chan Sol (Vocal) akhirnya didapuk menjadi frontman untuk tim terakhir SuperBand JTBC, People on The Bridge. Band ini digawangi Kim Jun Hyup (Guitar), Kang Kyung Yoon (Drum), Lim Hyun Bin (Guitar), dan Kim Hyung Woo (Bass).

Di SuperBand JTBC, setiap frontman, sebutan untuk musisi, produser, maupun vokalis yang kaya pengalaman di industri musik Korea dan turut berkompetisi di SuperBand, didapuk menjadi pentolan dan diberi wewenang memilih personel.

Meski mereka selalu percaya diri dan kerap memunculkan musik-musik yang fresh, sayang harus berpuas berada di urutan buncit. People on The Bridge pun tereliminasi sebelum masuk final bersama After Moon, setelah mereka membawakan lagu Best of You milik Foo Fighters dan lagu ciptaan People on The Bridge sendiri untuk SuperBand JTBC, Find You Again.

baca: 6 Tim SuperBand JTBC yang Perlu Kamu Tahu

Best of You – Foo Fighters by People on The Bridge

Find You Again by People on The Bridge (Self Composed)

Iklan

Diterbitkan oleh

Iwan Tantomi

A strong walker who likes to travel and eat Indonesian foods. Also a professional editor, a blogger, a man behind the camera. And, wanna friendship with me?

Satu komentar pada “People on The Bridge, Tim SuperBand JTBC dengan Musik-Musik Fresh”

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.